Home » » Manipulasi Photoshop : Lemon Kodok

Manipulasi Photoshop : Lemon Kodok




Written By Unknown on 03/06/2013 | 07:53

DSC_0712

Trik manipulasi kali ini kita akan membuat perpaduan antaran lemon dan kodok, dan hasilnya seperti gambar diatas,..
berikut adalah langkah-langkahnya :

1. siapakan gambar-gambar dibawah ini

 

IMG-7HJMP030IMG-7HJMP029

2. masukkan gambar Lemon, kemudian klik Layer > New Adjustment Layer > Hue/Saturations dan atur seperti dibawah ini

DSC_0716

3. Masukkan gambar Kodok,.. Buat jalur Path, mengikuti bentuk kodok. Gunakan Pen Tool, lalu pada option bar pilih opsiopsi Path dan opsi Exlude Overlaping Path areas, kemudian mulai membuat jalur

DSC_0720

4. Masih menggunakan Pen Tool, klik kanan pada area gambar, lalu pilih perintah Create Vector Mask sehingga akan seperti ini

DSC_0721

5. Selanjutnya pada panel layer Setting Opacity : 70 %. dan atur letaknya sehingga sesuai dengan gambar kodok

DSC_0723

6. Pada panel layer, setting kembali Opacity : 100%, kemudian klik icon Add Layer Mask. pastikan warna Foreground hitam

DSC_0724

7. Klik Brush Tool lalu klik kanan pada area gambar dan pilih Soft Round Pressure Size, Size 174 px. klik dan tahan pada bagian badan kodok, lalu sapu secara perlahan himgga bagian badan dan kaki belakang kodok disembunyikan, seperti berikut

DSC_0726

8. Klik Layer > New Adjustment > Hue/Saturation, Lalu centang kotak seperti berikut

DSC_0727

9. atur panel adjustment seperti berikut

DSC_0728

10. Akan terlihat hasilnya seperti dibawah ini, warna kepala kodok akan sama dengan warna lemon

DSC_0729

11. Tambahkan sedikit bayangan dibawah kepala kodok. Gunakan Ellips Tool, lalu pada options bar pilih opsi Shape Layer, Color : hitam. lalu buat garis memanjang seperti dibawah ini

DSC_0730

12. Klik Filter > Blur > Gaussian Blur, Lalu setting Radius :15.8 px, lalu klik OK. Pada panel layer, Setting Opacity : 25 %, Maka akan terlihat seperti berikut

DSC_0731

dan Selaesai,.. Selamat mencoba Senyum sambil berkedip

Jangan Lupa Komentar ya,…. hehehe Senyum dengan mulut terbuka

Share this article :

0 komentar:

Post a Comment

Powered by Blogger.
 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. rifnotes - All Rights Reserved